Seberapa Efektif Digital Marketing Untuk Perkembangan Usaha?

Untuk pengembangan usaha, khususnya UMKM, ada banyak strategi marketing yang bisa dilakukan. Antara lain, melalui penyebaran brosur di komunitas, pemasangan spanduk di lokasi sekitar tempat usaha, melakukan promosi dan branding secara reguler dan membangun hubungan personal dengan pelanggan. Semua strategi marketing tersebut adalah baik, namun jangkauannya tidak luas karena ada keterbatasan lokasi untuk menyebarkan brosur

Read More

Yuk, Ikut Sertifikasi Digital Marketing

Pandemi Covid-19 yang berlangsung sejak 2020 berdampak sangat kuat terhadap ketahanan ekonomi di Indonesia. UMKM, yang merupakan salah satu penopang perekonomian Indonesia, tak luput dari dampak pandemi Covid-19. Beberapa UMKM bidang usaha yang sangat terdampak adalah bidang transportasi dan perhotelan. Namun dengan semakin tumbuhnya kesadaran masyarakat untuk menghindari penularan Covid-19 melalui protokol kesehatan, perekonomian berangsur-angsur

Read More

Sebelum Masuk Ke Sertifikasi Digital Marketing, Pahami Dulu Bagian-bagiannya

Digital marketing telah menjadi bagian utama dalam bisnis di berbagai bidang, mulai dari usaha kecil sampai dengan perusahaan dalam skala nasional atau internasional. Digital marketing sendiri merupakan suatu kegiatan untuk menghadirkan usaha secara daring dalam memasarkan produk ataupun layanan yang disediakan menggunakan internet. Platform yang digunakan dalam digital marketing antara lain media sosial, situs web,

Read More

Segmentasi Menggunakan Active Contour Without Edge

Pada artikel ini akan dijelaskan bagaimana melakukan segmentasi menggunakan Active Contour Without Edge. Misalkan ada sebuah yang memiliki objek yang saling bersinggungan dan akan dilakukan segmentasi untuk mendapatkan setiap objek yang ada pada image tersebut.   Gambar diatas digunakan untuk menguji coba apakah segmentasi citra dapat berhasil dilakukan dengan baik atau tidak. Harapan dari percobaan

Read More

Cara Kerja Teknologi Blockchain

Teknologi blockchain diaplikasikan dalam suatu software atau aplikasi. Software ini harus mampu memastikan tercapainya semua karakteristik blockchain yang immutable (setiap catatan transaksi yang ada tidak dapat dihapus atau dimodifikasi), distributed ledger (semua catatan transaksi disebarkan ke semua pihak/node), terdesentralisasi (tidak ada yang mengontrol) serta dapat mengatasi permasalahan double spending untuk memastikan kepemilikan dan melindungi aset

Read More

Pengenalan Tulisan Tangan Menggunakan Histogram Oriented Gradients (HOG) Pada Phyton + OpenCV

Pada posting kali ini akan dibuat sebuah program yang dapat mengenali tulisan tangan berupa angka dari 0 sampai 9. Pada proses pembuatan program akan memanfaatkan Python sebagai bahasa pemrograman beserta beberapa library pendukung yang dapat memudahkan jalannya pembuatan sistem. Untuk sistem deteksi dan klasifikasi dari objek angka akan menggunakan algoritma Histogram of Oriented Gradient (HOG)

Read More

Solusi Blockchain Mengatasi Double Spending

Model pencatatan dengang mengadopsi distributed ledger di mana semua pihak mencatat setiap transaksi yang terjadi dapat dipermudah dengan menggunakan data digital yang didistribusikan melalui internet. Namun, justru karena sifat data digital yang mudah didistribusikan, muncul permasalahan lain yang disebut dengan double spending. Saat kita bekerja dengan komputer ataupun gadget, kita akan memiliki data digital (seperti

Read More

Memahami Blockchain (1)

Dalam 2-3 tahun terakhir, teknologi Blockchain mendapatkan banyak perhatian baik dari media maupun dari para penggiat teknologi. Blockchain disebut-sebut sebagai salah satu penemuan teknologi terbesar sejak era penggunaan Internet dan akan membawa perubahan besar pada berbagai bidang. Ada 3 karakteristik utama dari teknologi Blockchain yaitu immutable (semua catatan transaksi tidak dapat dimodifikasi/dihapus), distributed ledger (semua

Read More

Mengenal Computer Vision

Computer vision (CV) adalah suatu transformasi data dari suatu citra berupa gambar atau video menjadi suatu keputusan atau representasi baru yang berbeda. Transformasi dilakukan untuk mendapatkan tujuan tertentu. Sebagai contoh, diberikan masukan citra manusia yang tertangkap oleh kamera yang dipasang di mobil. Keputusan yang dihasilkan oleh CV bisa seperti “terdapat 3 orang di scene ini”.

Read More

Soal dan solusi: Membalik Bilangan Dengan Python

Bilangan pada Python tidak dapat dibalik semudah membalik string atau teks. Untuk membalik urutan bilangan pada Python, perlu dilakukan perulangan yang membaca bilangan terakhir sampai bilangan pertama, kemudian disusun/digabungkan sehingga menjadi bilangan yang sesuai. Kode pada Python adalah sebagai berikut: def balik_angka(angka): balik = 0 while angka > 0: balik = (10*balik) + angka %

Read More