Soal dan Solusi: Mencari Bilangan Terbesar dari 3 Masukan

Soal: Jika diminta input/masukan sebanyak 3 bilangan, bagaimana mencari angka terbesar dari ke-3 bilangan tersebut. Solusi: Untuk mendapatkan bilangan terbesar dari 3 bilangan yang di-inputkan, caranya adalah menggunakan perintah kondisional if. Perintah kondisional if akan menguji masing-masing bilangan yang dimasukkan. Kode program dalam C/C++ adalah sebagai berikut: #include <stdio.h> int main() { double n1, n2,

Read More

Pemrograman Dasar: Tipe Data String pada C/C++

Tipe data teks (String) pada C/C++ merupakan array 1 dimensi yang terdiri dari sekumpulan karakter dan diakhiri dengan ‘\0’ (atau diistilahkan dengan null-terminated). Contoh untuk mendeklarasikan string pada C/C++ dengan teks “Halo” adalah: char salam[] = “Hallo”; atau, char salam[5] = “Hallo”; atau, char salam[] = {‘H’, ‘a’, ‘l’, ‘o’, ‘\0’}; atau, char salam[5] = {‘H’,’a’,’l’,’o’,’\0′}

Read More

Pemrograman Dasar: Pengulangan Menggunakan FOR pada C/C++

Perintah FOR mirip dengan pengulangan menggunakan counter, yaitu melakukan pengulangan perintah untuk jumlah yang pasti. Jika pada perintah pengulangan menggunakan counter, inisialisasi counter, kondisi dan penambahan counter diletakkan dalam baris yang berbeda, maka pada perintah for, semua diletakkan dalam satu perintah. Format penulisan untuk perintah FOR pada C/C++ adalah sebagai berikut: for ( inisialisasi; kondisi;

Read More

Pemrograman Dasar: Pengulangan Perintah Menggunakan Pencacah/Counter (C/C++ dan Python)

Pada artikel sebelum ini, perintah-perintah yang digunakan untuk menyusun program adalah jenis perintah runtutan di mana setiap perintah tepat dijalankan sekali dan perintah kondisional di mana perintah dijalankan sesuai dengan kondisi yang ada. Pada artikel ini akan dibahas bagaimana mengatur alur program agar dapat menjalankan suatu blok perintah lebih dari sekali. Salah satu cara yang

Read More