Untuk mengubah celcius menjadi fahrenheit dapat digunakan rumus berikut:
f = c * 9 / 5 + 32
Buat sebuah program untuk menerima masukan dalam derajat celcius, mengubah ke dalam Fahrenheit dan menampilkan hasilnya.
Solusi menggunakan Python:
# Program konversi celcius ke fahrenheit c = float(input("Masukkan suhu dalam celcius: ")) f = c * 9 / 5 + 32 print f
Tampilan:
Solusi menggunakan C/C++:
#include <stdio.h> int main() { float c, f; printf("Masukkan suhu dalam celcius: "); scanf("%f", &c); f = c*9/5+32; printf("%.2f", f); return 0; }
Tampilan:
Solusi menggunakan Java:
import java.util.*; class suhu { public static void main(String[] args) { float f, c; Scanner in = new Scanner(System.in); System.out.print("Masukkan suhu dalam celcius: "); c = in.nextInt(); f = c*9/5+32; System.out.println(f); } }
Tampilan: